Proyek Solo Technopark

Solo Technopark

Solo Technopark atau biasa disebut STP adalah gedung yang di mana nantinya akan menjadi tempat pelatihan di bidang teknologi. Solo Technopark berlokasi di Jl. Ki Hajar Dewantara, Kentingan, Jebres, Kota Surakarta. Perusahaan merupakan pemenang lelang pekerjaan AC  yang menggunakan AC Inverter dari Daikin, dengan sistem VRV. Semua AC tersebut mudah dikendalikan dengan adanya sistem yang terintegrasi dan dapat dikendalikan dengan alat yang bernama Daikin Intelligent Touch Manager. Berikut foto-foto AC yang sudah terpasang dengan baik beserta Daikin Intelligent Touch Manager yang dapat menunjang penggunaan dan kendali dari AC yang sudah terpasang:

 

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Scroll to Top